Cara Memilih Anakan Murai Batu Prospek Lomba
Cara Memilih Anakan Murai Batu Prospek Lomba - Burung murai batu merupakan salah satu burung yang cukup populer dikalangan kicau mania. Perlombaan burung murai cukup diminati dan menawarkan hadiah yang cukup menjanjikan. Permintaan bakan murai batu pun terus meningkat dari waktu ke waktu. Hal ini dapat dilihat dari ketersedian anakan murai batu prospek yang cukup sulit ditemuhi di pasaran. Untuk kebutuhan lomba memang berbeda jika dibandingkan dengan kebutuhan kicauaan dirumahan. Untuk itulah pada kesempatan kali ini penulis akan menjelaskan sedikit tentang cara cara memilih anakan murai batu prospek lomba. Tentunnya juga perlu perawatan yang exstra sebelum dapat mengikuti perlombaan yang sesungguhnnya.
Langsung saja kita bahas mengenai cara memilih anakan murai batu prospek lomba :
1. Dari Indukan Berkualitas
Untuk pemilihan anakan yang dari tangkaran sebaiknnya memilih anakan dari induk yang memiliki kualitas yang bagus. Meskipun tidak berdampak langsung ke pada karakter burung tetapi pemilihan ini juga cukup berpengaruh untuk perkembangan burung selanjutnnya. Untuk pemilihan anakan pilihlah yang sehat fisiknnya. Hindari membeli burung yang memiliki fisik yang terlihat tidak sehat. Meskipun hargannya lebih murai tetapi cukup beresiko jika memilih burung yang demikian. Perlu diketahui jika memutuskan untuk memilih anakan dari indukan yang berkualitas harga yang diberikan juga cukup mahal. Antara 2jt sampai 3jt untuk anakannya.
2. Memilih Kanuragan atau Bentuk Tubuh
Untuk pemilihan burung lomba memang cukup rumit jika dibandingkan dengan burung rumahan. Selain dari kicauaan burung lomba juga akan dinilai dari segi fisiknnya. Fisik murai batu lomba harus proposional anatar bentuk badan kaki dan juga ekor. Untuk itu pemilihan anakan yang memiliki bentuk tubuh yang bagus juga sangat penting dilakukkan. Pilihlah murai batu yang memiliki mata yang sehat dan melotot. Periksa mata apakah ada putih putih yang bisa menyebakan katarak pada burung. Untuk bentuk badan carilah yang proposional, tidak terlalu besar dan juga tidak terlalu kecil. pilihlah kaki yang mencekram dengan erat dan berwarna hitam. karena biasnnya yang berwarna hitam memiliki mental yang bagus. Dari segi ekor juga perlu diperhatikan dari indukan ekor panjang atau bukan. Ekor merupakan salah satu bagian terpenting dari murai batu selain suara. Anakan yang dihasilkan dari induk ekor panjang akan memeliki peluang untuk memiliki ekor panjang juga.
Jika memilih burung murai batu dari muda hutan sebainnya diperhatikan juga bentuk tubuh yang bagus, dan juga mental burung yang sudah mulai bisa dilihat. Burung yang memiliki mental yang bagus biasnnya tidak terlalu takut kepada manusia dan akan tarung jika melihat burung murai batu lainya.
3. Memilih Suara yang Bagus
Jika mebeli bakalan murai batu dari mudah hutan, biasnnya mulai bisa berkicau. Untuk itu pilihlah burung yang memiliki kicau yang tebal dan lantang. Untuk burung bakalan biasnnya hanya berbunyi “trekk…trek ktrekkk” hal ini biasanya di sebut sebagai ketrekan. Pilihlah burung yang memiliki ketrekan yang panjang dan juga di variasai dengan kicauan lainnya karena biasnnya memiliki potensi yang bagus.
Mungkin itu saja yang dapat penulis berikan mengenai beberapa cara yang dapat digunakan sebagai pemilihan anakan murai batu prospek lomba. semoga informasi ini dapat bermafaat bagi semunnya dan dapat mendapatkan burung yang koncer dilapangan. :)
Langsung saja kita bahas mengenai cara memilih anakan murai batu prospek lomba :
1. Dari Indukan Berkualitas
Untuk pemilihan anakan yang dari tangkaran sebaiknnya memilih anakan dari induk yang memiliki kualitas yang bagus. Meskipun tidak berdampak langsung ke pada karakter burung tetapi pemilihan ini juga cukup berpengaruh untuk perkembangan burung selanjutnnya. Untuk pemilihan anakan pilihlah yang sehat fisiknnya. Hindari membeli burung yang memiliki fisik yang terlihat tidak sehat. Meskipun hargannya lebih murai tetapi cukup beresiko jika memilih burung yang demikian. Perlu diketahui jika memutuskan untuk memilih anakan dari indukan yang berkualitas harga yang diberikan juga cukup mahal. Antara 2jt sampai 3jt untuk anakannya.
2. Memilih Kanuragan atau Bentuk Tubuh
Untuk pemilihan burung lomba memang cukup rumit jika dibandingkan dengan burung rumahan. Selain dari kicauaan burung lomba juga akan dinilai dari segi fisiknnya. Fisik murai batu lomba harus proposional anatar bentuk badan kaki dan juga ekor. Untuk itu pemilihan anakan yang memiliki bentuk tubuh yang bagus juga sangat penting dilakukkan. Pilihlah murai batu yang memiliki mata yang sehat dan melotot. Periksa mata apakah ada putih putih yang bisa menyebakan katarak pada burung. Untuk bentuk badan carilah yang proposional, tidak terlalu besar dan juga tidak terlalu kecil. pilihlah kaki yang mencekram dengan erat dan berwarna hitam. karena biasnnya yang berwarna hitam memiliki mental yang bagus. Dari segi ekor juga perlu diperhatikan dari indukan ekor panjang atau bukan. Ekor merupakan salah satu bagian terpenting dari murai batu selain suara. Anakan yang dihasilkan dari induk ekor panjang akan memeliki peluang untuk memiliki ekor panjang juga.
Jika memilih burung murai batu dari muda hutan sebainnya diperhatikan juga bentuk tubuh yang bagus, dan juga mental burung yang sudah mulai bisa dilihat. Burung yang memiliki mental yang bagus biasnnya tidak terlalu takut kepada manusia dan akan tarung jika melihat burung murai batu lainya.
3. Memilih Suara yang Bagus
Jika mebeli bakalan murai batu dari mudah hutan, biasnnya mulai bisa berkicau. Untuk itu pilihlah burung yang memiliki kicau yang tebal dan lantang. Untuk burung bakalan biasnnya hanya berbunyi “trekk…trek ktrekkk” hal ini biasanya di sebut sebagai ketrekan. Pilihlah burung yang memiliki ketrekan yang panjang dan juga di variasai dengan kicauan lainnya karena biasnnya memiliki potensi yang bagus.
Mungkin itu saja yang dapat penulis berikan mengenai beberapa cara yang dapat digunakan sebagai pemilihan anakan murai batu prospek lomba. semoga informasi ini dapat bermafaat bagi semunnya dan dapat mendapatkan burung yang koncer dilapangan. :)
Terimakasih info dan tipsnya,.
ReplyDelete